Semarak HUT RI Ke-73, Pemda Bengkulu Selatan Gelar Lomba Drumband

RMOLBengkulu. Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan RI yang ke 73 tahun, Pemerintah Daerah (Pemda) Bengkulu Selatan (BS), gelar lomba drumband yang di ikuti 22 sekolah yang ada di BS.


RMOLBengkulu. Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan RI yang ke 73 tahun, Pemerintah Daerah (Pemda) Bengkulu  Selatan (BS), gelar lomba drumband yang di ikuti 22 sekolah yang ada di BS.

"Lomba drumband dalam rangka memperingati HUT RI ke 73, yang diikuti oleh 22 sekolah terdiri dari 11 kelompk SD 6 kelompok, SMP dan SMA 5 kelompok", kata Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) BS, Isanan Fajri, saat di wawancarai RMOLBengkulu, Senin (13/8).

Peserta lomba drumband start dari lapangan sekundang dan mengitari kota Manna dengan menempuh jarak sejauh 10 km, dan untuk menghindari hal yang tak diinginkan seperti ada yang sakit dan kecelakaan terpantau dengan RMOLBengkulu polisi lantas standby di setiap penjuru jalan.






Kemudian Isanan, Saat lomba drumband perseta diwajibkan menampilkan kreasi  terbaiknya, untuk merebutkan juara 1, 2 dan 3 ditambah uang pembinaan yang akan di bagikan setalah upacara penurunan bendera merah putih di Dispora BS. [ogi/san]