Ini Kelebihan dan Resiko Pakai GB WhatsApp

Ilustrasi GB WhatsApp/Net
Ilustrasi GB WhatsApp/Net

Bagi anda yang ingin tidak terlihat online di WhatsApp. Anda bisa menggunakan aplikasi GB WhatsApp yang merupakan versi modifikasi dari WhatsApp.


Cara agar tidak terlihat online di GB WhatsApp cukup mudah, berdasarkan hajijatim.id kami merangkum langkah-langkahnya sebagai berikut.

Anda perlu terlebih dahulu mengundah dan menginstal WA GB. Aplikasi ini tidak tersedia di Google Play Store, jadi anda harus menggundahnya dari sumber online terpercaya dan menginstalnya secara manual.

Setelah WhatsApp terinstal, lalu buka aplikasi tersebut. Klik pada ikon tiga titik di pojok kanan atas layer untuk membuka menu. Dari situ pilih “GB Settings” atau “Pengaturan GB”. Selanjutnya pilih “Privacy & Security” atau “Privasi & Keamanan”.

Di bawah “Privacy & Security”, anda akan menemukan opsi “Hide Online Status” atau “sembunyikan Status Online”. Klik untuk mengaktifkan mode tidak terlihat. Setelah itu status online anda tidak akan terlihat oleh kontak anda, meskipun ada sedang online.

Perlu dicatat bahwa meskipun fitur ini sangat berguna, penggunaan GB WhatsApp dapat melanggar syarat dan ketentuan WhatsApp dan berpotensi mengakibatkan pemblokiran akun anda. Selain itu, WhatsApp bukan aplikasi resmi sehingga ada risiko keamanan dan privasi yang mungkin terjadi. Sehingga gunakan aplikasi ini dengan bijak dan berhati-hati. Dikutip Kantor Berita RMOL Lampung.