Pemain Muslim Ini Tetap Bertanding Saat Lebaran Idul Fitri

Mohamed Salah dan Sergie Aurier dua pemain muslim yang akan bentrok di hari Lebaran/ist
Mohamed Salah dan Sergie Aurier dua pemain muslim yang akan bentrok di hari Lebaran/ist

Lebaran menjadi hari yang sangat ditunggu-tunggu oleh umat muslim di dunia. Tanpa kecuali oleh para deretan profesional dalam dunia sepakbola dunia ini.


Lebaran Idul Fitri yang jatuh pada Sabtu (22/4), tetapi sejumlah penggawa muslim di kompetisi Liga Inggris tidak bisa menikmatinya dengan santai-santai. Pasalnya jadwal pertandingan kompetisi sepakbola di Britania Raya tetap berjalan normal seperti biasa di pekan 32.

Tentunya, tuntutan profesionalitas menjadi hal yang wajib bagi pesepakbola muslim di seluruh klub. 

Hampir seluruh klub di Liga Inggris memiliki pemain muslim, bahkan mereka juga menjadi pemain bintang yang paling diandalkan oleh klub. Sebagian besar pemain Muslim berada di Liga Inggris dan telah mengukir prestasi terbaik selama bertahun-tahun. Orang-orang seperti Mohamed Salah dan N'golo Kante adalah segelintir bukti. 

Berikut deretan pemain muslim di Liga Inggris:

Arsenal

Mohamed Elneny – Mesir

Thomas Partey – Ghana

Nicholas Pepe – Pantai Gading (dipinjamkan ke Nice)

Granit Xhaka – Swiss

Aston Villa

Bertrand Traore – Burkina Faso (dipinjamkan ke Istanbul Basaksehir)

Boubacar Kamara – Prancis

Bournemouth

Hameed Traore - Pantai Gading

Brentford

Saman Ghoddos – Iran

Brighton and Hove Albion

Tariq Lamptey – Inggris / Ghana

Yasin Ayari – Swedia

Chelsea

Hakim Ziyech – Aljazair

N’Golo Kante – Prancis

Malang Sarr – Prancis (dipinjamkan ke Monaco)

Raheem Sterling – Inggris

Kalidou Koulibaly – Senegal

Wesley Fofana – Prancis

Crystal Palace

Jordan Ayew – Ghana

Cheick Doucoure – Mali

Everton

Asmir Begovic – Bosnia

Abdoulaye Doucoure – Mali

Jakupovic – Swiss

Fulham

Issa Diop – Prancis

Leicester City

Caglar Soyuncu – Turki

Boubakary Soumare – Prancis

Nampalys Mendy – Senegal

Hamza Choudhury – Inggris (dipinjamkan ke Watford)

Liverpool

Mohamed Salah – Mesir

Naby Keita – Senegal

Ibrahima Konate – Prancis

Manchester City

Riyad Mahrez – Aljazair

lkay Gündoan – Jerman

Benjamin Mendy – Prancis

Manchester United

Luke Shaw – Inggris

Amad Diallo – Pantai Gading (dipinjamkan ke Sunderland)

Nottingham Forest

Moussa Niakhate – Prancis

Cheikhou Kouyate – Senegal

Serge Aurier – Prancis

Andre Ayew – Ghana

Southampton

Mohamed Elyounoussi – Norwegia

Moussa Djenepo – Mali

Ibrahima Diallo – Prancis

Mohammed Salisu – Ghana

Kamaldeen Sulemana – Ghana

Tottenham Hotspur

Arnaut Danjuma – Belanda

West Ham 

Saïd Benrahma – Aljazair

Nayef Aguerd – Maroko

Kurt Zouma – Prancis

Wolverhampton Wanderers

Rayan Ait Nouri – Aljazair

Adama Traore – Spanyol