PPNI Bengkulu Selatan Gelar Sunat Masal Gratis

RMOLBengkulu. Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Bengkulu Selatan melaksanakan beberapa kegiatan bakti sosial sunatan massal serta perobatan lansia secara gratis, Yang diselenggarakan di Balai Desa Beringin Datar, Kecamatan Pino, Selasa (2/4).


RMOLBengkulu. Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Bengkulu Selatan melaksanakan beberapa kegiatan bakti sosial sunatan massal serta perobatan lansia secara gratis, Yang diselenggarakan di Balai Desa Beringin Datar, Kecamatan Pino, Selasa (2/4).

Kegiatan yang bertema 'Keluarga dan Masyarakat Sehat Bersama Perawat' itu sedikitnya di ikuti 35 orang persta sunat sedangkan untuk pengobatan lansia kurang lebih 50 orang.

"Kegiatan ini, dalam rangka memperingati HUT PPNI ke 45," kata Ketua PPNI Bengkulu Selatan NS. Kartika Murya Ningrum.

Sementara itu, Kepala dinas kesehatan Bengkulu Selatan Moh. Reduwan Arif sangat mendukung program kegiatan tersebut, Luar biasa antusiame masyarakat sangat tinggi, ini terlihat dari banyaknya masyarakat yang mendaftar. Semoga melalui kegiatan sosial ini, sedikitnya membantu meringankan beban masyarakat bagi anaknya yang ingin disunat.

"Semoga kegiatan-kegiatan sosial seperti ini dapat terus berlanjut untuk tahun ke tahunnya," ujar Reduwan.

Selama acara berlangsung terpantau antusias warga memadati tempat yang di pusatakn di Balai Desa Berigin Datar, kegiatan berjalan, lancar, suportif,aman.

Turut hadir di acara tersebut, Yudi Satria Sekda  Bengkulu Selatan, Camat Pino, Kepala Dinas Kesehatan Bengkulu Selatan, Serta ratusan perserta dari perwakilan desa di Kecamatan Pino. [adv]
PPNI Bengkulu Selatan Gelar Sunat Masal Gratis


PPNI Bengkulu Selatan Gelar Sunat Masal Gratis

PPNI Bengkulu Selatan Gelar Sunat Masal Gratis